Masa muda gak akan terulang dua kali. Mengisinya dengan mempelajari banyak hal dipercaya akan sangat bermanfaat bagi masa depan kita. Terlebih untuk kamu yang tertarik dengan dunia bisnis. Memperkaya wawasan seputar hal ini semenjak dini tak hanya menarik, tapi juga bisa membuka pintu peluang untuk menjadi pengusaha sukses. Tapi jalan menuju pebisnis muda yang berhasil tentu gak semudah membalikkan telapak tangan, kan?

Makanya siswa siswa SMK Idhotun Nasyi'in dibimbing secara tekun dan terarah agar memiliki kemampuan wirausaha sebagai bekal masa depan.
selain itu juga diadakan event - event pelatihan wirausaha yang dipandu oleh para senior di bidangnya.

Yuuk.. jadi pengusaha - pengusaha muda bersama SMK Idhotun Nasyi'in !!